gunung merapi erupsi

Gunung Merapi Erupsi Lagi dan Mengeluarkan Awan Panas

News – Pada hari ini, Sabtu 11 Maret 2023 sekitar pukul 12.12 WIB, Gunung Merapi yang berada di perbatasan Jawa Tengah dan Daerah Isimewa Yogyakarta mengalami erupsi dan mengeluarkan awan panas serta menyebabkan turunnya hujan abu.

Arah dari awan panas tersebut dikabarkan menuju ke kali kebeng dan krasak. Namun untuk jarak dari luncuran awan panas tersebut masih belum bisa dipastikan.
BPPTKG (Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi kebencanaan Geologi mengimbau masyarakat yang ada di kali kebeng dan krasak agar pegi menjauh dari zona bahaya gunung merapi.

“Saat ini erupsi masih berlangsung. Masyarakat diimbau untuk menjauhi daerah bahaya yaitu jarak 7 kilometer dari puncak Gunung Merapi di alur Kali Bebeng dan Krasak,” tulis Akun twitter resmi dari BPPTKG.

Untuk Kondisi terkini dari gunung merapi, saat ini telah turun hujan abu tipis di Magelang, Jawa Tengah.

About admin 2

Check Also

Jerman membantu ICC

Jerman Akan Membantu ICC Menangkap Putin Jika Ia Masuk ke Jerman

News – Berlin mengatakan siap menangkap Presiden Rusia Vladimir Putin jika dia memasuki wilayah Jerman. …

Mario terancam dijerat UU ITE

Mario Terancam Dijerat UU ITE Karena Video yang Ia Bagikan

News – Kini kasus penganiayaan yang Mario Dandy lakukan kepada David telah memasuki babak baru. …